Friday, July 16, 2021

Cara Upload Video Lebih dari 30 Detik ke Status WhatsApp

Cara Upload Video Lebih dari 30 Detik ke Status WhatsApp

Salah satu fitur yang ramai digunakan oleh sejumlah pengguna WhatsApp adalah "Status" uamg fungsinya mirip dengan Stories di Instagram.

Bedanya, WhatsApp Status lebih personal karena hanya bisa dilihat oleh orang yang menyimpan kontak WhatsApp pengguna.

Pengguna WhatsApp bisa mengunggah foto, teks, atau video pendek ke WhatsApp. Konten ini akan hilang dengan sendirinya setelah 24 jam.

Durasi unggahan video ke WhatsApp Status dibatasi hanya 30 detik saja. Menurut keterangan di laman FAQ WhatsApp, sekarang masih belum dimungkinkan untuk mengunggah video berdurasi lebih dari itu ke Status.

Namun, keterbatasan tersebut bisa diakali dengan trik tertentu. Anda pun tak perlu menggunakan aplikasi lain.

Dapatkan informasi, inspirasi dan insight di email kamu. Daftarkan email

Selengkapnya, berikut cara mengunggah video lebih dari 30 detik ke WhatsApp Status, sebagaimana dirangkum KompasTekno dari Talkers Tech, Rabu (14/7/2021).

source : https://tekno.kompas.com/read/2021/07/14/09350037/cara-upload-video-lebih-dari-30-detik-ke-status-whatsapp